Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap /   Apriliani Aprilia  )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Apriliani Aprilia )

taman buah mekarsari

Jawa Barat / Bogor

-

0 Review

Tanggal Tayang

Kamis, 16 Juni 2022 20:26

Jam Operasional

09:00 / 15:00

Jenis Wisata

wisata taman

Tiket Masuk

Rp. Gratis / Free

Keterangan

Taman Buah Mekarsari Bogor  merupakan tempat rekreasi yang berlokasi di kabupaten Bogor tepatnya di Cileungsi Jonggol, yang mana di dalammnya terdapat buah-buahan yang bisa di nikmati oleh para pengunjung yang suka sekali kuliner atau menikmati buah-buahan segar .

Dan juga di taman rekreasi ini pengujung bisa piknik dengan menikmati kesejukan rimbunan pohon - pohon besar yang ada.

Bukan hanya  tanaman buah-buahan yang ada pada Taman Buah Mekarsari Bogor akan tetapi terdapat juga  sayuran, bunga, tanaman hias, serta tanaman tropika 

Disini juga  banyak kegiatan menarik yang bisa dilakukan. Baik untuk orang dewasa maupun anak-anak.

 

Berbagai Wahana Yang Menarik Di Taman Buah Mekarsari

Di  taman bertemakan buah ini. Dapat kita temui berbagai atraksi mulai dari atraksi kebun dan budidaya, atraksi air, atraksi sepeda outbond, arena permainan serta atraksi lainnya yang pasti tidak akan membuat para pengujung bosan

layak dicoba diantaranya

  1. wahana permainan air seperti Fruity Boat
  2. Banana Boat
  3. Perahu Kano
  4. Perahu Naga dan Outbound.

Para wisatawan  juga bisa mengambil paket Fruity World Tour Fruity dimana pengunjung akan diajak berkeliling menggunakan kereta wisata plus untuk mengunjungi kebun buah yang sedang memasuki jadwal panen buah. Selain itu, pengunjung juga bisa melihat panen buah di Mekarsari dan mencicipi buah-buah segar.

 

Informasi yang perlu di perhatian pengunjung:     •    Anak Usia 2 Tahun atau dengan tinggi 90 Cm sudah berlaku tiket masuk normal.    •    Harga tiket masuk berlaku untuk 1 orang.    •    Wajib menggunakan aplikasi PeduliLindungi.    •    Mematuhi protokol kesehatan yang berlaku di area Mekarsari.    •    Mekarsari hanya beroperasi setiap hari Sabtu, Minggu dan Libur Nasional.    •    Tiket masuk Garden Drive Thru: HTM, Keliling dengan kendaraan roda 4 pribadi, Tur Hutan

Salak (tur edukatif berbagai macam jenis salak & proses penyerbukan bunga salak), feeding hewan, wahana perahu naga, Perahu bebek, dan buah-buah hasil panen.

 

Rumah Pohon

Untuk  yang berencana menginap langsung bisa pesan akomodasinya di Mekarsari. Beberapa tipe penginapan di Taman Budidaya Buah yang satu ini. Berikut beberapa akomodasi dan harga kamar per malam di Mekarsari:Rumah Pohon Taman Buah Mekarsari (Untuk 4 Orang) : Weekdays : Rp 770.000 dan Weekend : Rp 990.000.

D’Cabin (Untuk 4 Orang) : Weekdays Rp 660.000 dan Weekend : Rp 880.000, Family Camp (untuk 4 orang) : Rp 800.000 dan Family Biking Camp (Untuk 4 Orang) : Rp 1.250.000.

Alamat
  • Alamat Wisata : jl raya cileungsi jonggol km 3,mekarsari

Fasilitas
  • toilet umum

  • parkiran motor

  • parkiran mobil

  • tempat istirahat

  • taman bermain

  • rumah makan

Rating

0

Belum Ada Rating
  • Pemandangan
  • Fasilitas
  • Harga
Kolom Komentar

1 2 3 4 5


Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Ari Raharjo  )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Ari Raharjo )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap /  Dama rismana   )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Dama rismana )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Taman Buah Mekarsari   )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Taman Buah Mekarsari )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Taman Buah Mekarsari   )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Taman Buah Mekarsari )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Ali Syamsul Rizal )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Ali Syamsul Rizal )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap /  Suparman Brastomolo )
Foto: Taman Buah Mekarsari ( Gmap / Suparman Brastomolo )
Peta Tempat Wisata

Wisata Lainnya
Refrensi Video